Mengenal Dasar Dasar HTML

Senin, 05 Maret 2012 | 2komentar

HTMLMengenal Dasar Dasar HTML. Saya yakin dan tentunya masih banyak yang belum mengetahui dasar-dasar html ini,meskipun pada kenyataannya masih banyak diantara kita yang mampu membuat atau menciptakan web atau blog sendiri tanpa mengerti sedikitpun bahasa HTML,terutama jika menggunakan editor html WYSIYWYG(What You See Is What You Get)seperti Macromedia Back Stage,Adobe Pege Mill,Microcrosoft Front Page atau Netscape Composer,tetapi untuk mengekploitasi semua kemampuan browser dan mensiasati keterbatasan berbagai fasilitas Internet yang berbau gratisan,sangat disarankan untuk kita semua memahami dasar-dasar html.

Berbeda dengan bahasa-bahasa pemrograman komputer asli lainya,bahasa HTM adalah bahasa yang tidak memerluka bahasa kemampuan logika dan algoritma pemrograman sehingga bahasa HTML tidak bisa benar-benar disebut bahasa pemrograman.Jika sahabat mahir menggunakan HTML,sahabat tak akan disebut seorang programer.Sahabat akan tetap menjadi seorang Web Desainer atau Web Master. 

Mengenal Dasar-Dasar HTML ini saya dedikasikan untuk sahabat yang lagi mulai belajar didunia blogging atau blogger.Dan form ini bukan untuk perdebatan HTML,jika  sahabt merasa Master dalam HTML ini besar harapan saya untuk bisa berbagi dengan kita-kita yang masih pemula.Insya Allah nanti kita akan lanjutkan bahasannya pada Mari Mengenal Tag,kita akan bertahap dari awal(dasar) sehingga kita akan mudah mencernanya.
Semoga bermanfaat and happy blogging.
Share this article :
Judul: Mengenal Dasar Dasar HTML
Rating Blog: 5 dari 5
Ditulis oleh Unknown
Anda sedang membaca artikel Mengenal Dasar Dasar HTML. Anda bebas Copas untuk kode HTML pada Tutorial Blogging dan Tips Blogging, namun jika terpaksa ingin mengutip secara keseluruhan harap memberikan link aktif dofollow ke URL inihttp://evawangi.blogspot.com/2012/03/mengenal-dasar-dasar-html.html. Terima kasih sudah singgah dan berkomentar di blog ini.

2 komentar:

  1. Kadang terlupakan dan ga mau tau akan HTML ini.
    Nice share,thanks ya,happy blogging.

    BalasHapus
  2. hanya OPINI saya

    kesimpulan dari artikel sobat adalah
    programmer adalah orang yang bertugas membuat/perancang bagian pengaksesan/penggunaan, dan kriteria yang harus dikuasai seorang programmer yaitu

    Client-side: JavaScript
    Server side: ASP, ASP.NET, Java, Perl, PHP, Python, Ruby, dsb.
    Databases : MySQL, Oracle, dsb.

    sedangkan web designer adalah orang yang bertugas membuat web pada bagian tampilan halaman web. Contoh mutlak adalah seperti para pengguna blogger (istilah kasarnya kita hanya meneruskan apa-apa yang telah ada dan yang disediakan oleh programmer). dengan catatan para web designer menguasai

    Client-side scripting : JavaScript
    Server-Side scripting : PHP, ASP, dsb.
    Cascading Style Sheets (CSS)
    HTML
    DLL

    Tapi ada nilai plus juga sih kalau seorang programmer memiliki kemampuan designer, dan sebaliknya :)

    BalasHapus

Tulis Komentar Yang Menyejukan Hati saja.
Tidak menerima Komentar Yang bermuatan Sara, Politik, Makar,
tidak pula Komentar Yang menjurus Iklan.
Terima Kasih sudah sedikit meluangkan Waktunya disini!

Ketik Yang Sobat Mau !

Artikel Terbaru

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2012. Shaka InghetS - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger